Page 80 - Buku PUG - KPPN Denpasar
P. 80

UMKM menutup usahanya (data PIP Tahun        Penyaluran Kredit UMi sampai saat ini memiliki
                  2020) Sehingga Pemerintah melakukan relaksasi   trend yang sangat baik, meningkat sangat pesat.
                  dengan menerbitkan Perdirut PIP No.5 dan     Pada Tahun 2020 Total Debitur UMi sebanyak
                  No.7 tahun 2020 berupa keringanan penundaan   3.806 dengan total Debitur perempuan sebanyak
                  pembayaran angsuran kewajiban pokok dan      2.678 atau 70.3% naik signifikan jika dibanding
                  pemberian masa tenggang selama maksimal      tahun 2019 dimana Total Debitur UMi sebanyak
                  enam bulan. Dalam menjalankan tugasnya KPPN   556 dengan total Debitur perempuan sebanyak
                  Denpasar berkoordinasi kepada penyalur UMi   294 atau 52.88%. Total penyaluran pada 2020
                  serta melakukan Monev langsung ke debitur UMi   sebesar 19,06 Miliar Rupiah, naik lebih dari 6 kali
                  untuk mengukur keekonomian, dampak UMi dan   lipat dibandingkan tahun 2019 dengan nilai yang
                  memastikan kebijakan pemerintah diterapkan   disalurkan kepada perempuan sebesar 12,97 Miliar
                  dengan baik dalam penyaluran UMi. Pelaksanaan   Rupiah atau sebesar 68,8% dari total penyaluran.


                  Sertifikasi Bendahara, Pejabat Pembuat Komitmen dan Pejabat
                  Penandatangan SPM



































                  Untuk mendukung percepatan dan modernisasi   Bendahara Penerimaan. Untuk memenuhi standar
                  pelaksanaan anggaran secara lebih professional,   kompetensi yang telah ditetapkan berdasarkan
                  terbuka, efisien dan bertanggung jawab dengan   Peraturan Direktur Jenderal Perbendaharaan
                  memperhatikan prinsip pengelolaan keuangan   Nomor PER-5/PB/2020 tentang Petunjuk Teknis
                  negara yang baik, maka diperlukan standardisasi   Penilaian Kompetensi Bagi Pejabat Pembuat
                  kompetensi bagi para pengelola keuangan dalam   Komitmen dan Pejabat Penanda Tangan Surat
                  hal ini Bendahara Pengeluaran , Pejabat Pembuat   Perintah Membayar pada Satuan Kerja Pengelola
                  Komitmen dan Pejabat Penandatangan SPM.      APBN, selama tahun 2020 telah dilaksanakan
                  KPPN Denpasar telah melaksanakan kegiatan    sertifikasi atas 55 Pejabat Pembuat Komitmen
                  refreshment bagi bendahara yang akan mengikuti   dan 11 Pejabat Penanda Tangan Surat Perintah
                  ujian sertifikasi bendahara, dari hasil ujian   Membayar, dan sampai dengan semester I tahun
                  sertifikasi yang telah dilaksanakan sampai dengan   2021 telah dilaksanakan sertifikasi atas 26 Pejabat
                  tahun 2021 adalah 437 Bendahara Pengeluaran,   Pembuat Komitmen dan 6 Pejabat Penanda
                  23 Bendahara Pengeluaran Pembantu dan 75     Tangan Surat Perintah Membayar.





                  78  LAYANAN KPPN DENPASAR  Inovatif dan Responsif Gender Mewujudkan Bali Bangkit dari Pandemi                                                      LAYANAN KPPN DENPASAR  Inovatif dan Responsif Gender Mewujudkan Bali Bangkit dari Pandemi  79
   75   76   77   78   79   80   81   82   83   84   85